<p color:="" helvetica="" style="margin: 0px 0px 20px; padding: 0px; border: 0px rgb(230, 230, 230); font-variant-numeric: inherit; font-variant-east-asian: inherit; font-stretch: inherit; font-size: 15px; line-height: inherit; font-family: HelveticaNeue, " vertical-align:=""> Pada tahun 2017 ini, Indonesia yang tercinta sudah memasuki HUT RI ke-72 tahun. Biasanya masyarakat Indonesia akan merayakan Hari Kemerdekaan ini dengan penuh rasa suka cita. Semua lapisan masyarakat akan senantiasa ikut berpartisipasi untuk merayakan. Mulai dari mengibarkan bendera di depan rumah, melakukan kegiatan sosial kerja bakti dan menghias lingkungan.</p> <p color:="" helvetica="" style="margin: 0px 0px 20px; padding: 0px; border: 0px rgb(230, 230, 230); font-variant-numeric: inherit; font-variant-east-asian: inherit; font-stretch: inherit; font-size: 15px; line-height: inherit; font-family: HelveticaNeue, " vertical-align:=""> Begitu juga dengan Desa Kekeran, Mengwi, Badung, Bali. Desa Kekeran mengadakan beberapa kegiatan mulai dari jalan santai, panjat pinang dan penyerahan hadiah untuk para pemenang.</p>
HUT Republik Indonesia Ke 72
22 Aug 2017